Casis PK TNI AL Panda Sorong Jalani Tes Kesehatan II

Barometer99– Sorong- Papua Barat – Sejumlah Calon Siswa (Casis) Bintara dan Tamtama Prajurit Karier (PK) TNI AL Gelombang I TA. 2022 Panitia Daerah (Panda) Sorong sampai saat ini yang tersisa tinggal 198 orang, yang terdiri dari calon bintara pria 104 orang, calon bintara wanita 23 orang dan calon tamtama 71 orang.Senin (07/02/2022).

BACA JUGA :  Upacara Pembukaan Patroli Terkoordinasi Satgas Pamtas Yonarmed 19/105 Trk Bogani Dan Unit 13 RAMD TDM

Sebanyak 104 orang Casis bintara mengikuti seleksi tes kesehatan tahap II di Rumah Sakit dr. R. Oetojo Lantamal XIV Sorong. Sedangkan Casis bintara wanita dan tamtama akan melakasanakan tes hari selasa besok, para calon siap berkompetisi secara sehat dan mengikuti tahapan-tahapan pelaksanaan tes.

Tes kesehatan tahap kedua merupakan salah satu materi tes yang harus dijalani para Casis dalam seleksi penerimaan bintara dan tamtama gelombang I. Tes ini meliputi pemeriksaan darah, urine, EKG dan Rontgen,”tuturnya”.

BACA JUGA :  2 Pelaku Pembunuhan Warga Gandus, Ditangkap Reskrim Polsek IB 1

(Tim/Red)

Editor: Msa

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *